semua benda itu bisa rusak. bahkan benda yang tidak pernah dipakai sekalipun, ia akan tetap bisa rusak.. manfaatkan barang barangmu sebelum datang masa rusaknya, rusak karena dipakai lebih baik daripada rusak karena tidak terpakai, apalagi barang barang yang kamu miliki bisa dimanfaatkan untuk kebaikan..
Berisi catatan untuk diriku sendiri yang juga bisa kamu baca